Posts
Featured Post
Resep Ayam Panggang Bumbu Rujak [Dengan Video]
- Get link
- X
- Other Apps
Hai, Juara dapur Bahan Utama : 1 ekor Ayam (cuci bersih) Bumbu Halus : 6 siung Bawang Merah 4 siung Bawang Putih 6 btr Kemiri 12 buah Cabe Rawit 5 buah Cabe Polong Merah 3 buah Tomat 1 cm Asam Jawa 2 cm Kunyit Bumbu Lain : 1 sdt Garam ½ sdt Micin 1½ sdm Gula Pasir Cara Mengolah : Pertama siapkan panci dengan air medidih lalu rebus daging ayam sampai matang, tiriskan Siapkan ulekan atau blender lalu haluskan semua bahan “Bumbu Halus” bersama sedikit air Panaskan penggorengan tanpa minyak goreng lalu tumis bumbu halus sampai harum dan mengental Saat sudah cukup harum tambahkan garam, micin dan gula pasir lalu aduk rata, cek rasa & angkat Panaskan panggangan lalu panggang ayam tanpa bumbu sampai kecoklatan/setengah matang, angkat Olesi daging ayam dengan bumbu lalu panggang lagi daging ayam sampai matang merata Ayam Panggang Bumbu Rujak siap dihidangkan Cek resep enak lainnya dibawah ya.. Kamu boleh juga share postingan ini d
Resep Ayam Balado [Dengan Video]
- Get link
- X
- Other Apps
Hai, kamu yang cari resep Bahan Utama : 500 gr Ayam Bumbu Halus : 15 buah Cabe Keriting 13 siung Bawang Merah 6 siung Bawang Putih Bumbu lain : 2 siung Bawang Putih (geprek) 1 ruas Jahe (geprek) 1 sdt Garam ½ sdt Kaldu Ayam Bubuk Cara Mengolah : Siapkan ulekan atau blender lalu haluskan bahan “Bumbu Halus” bersama sedikit minyak goreng, sisihkan Potong daging ayam sesuai selera lalu cuci bersih, Siapkan panci lalu rebus daging ayam sampai setengah matang bersama bawang putih dan jahe “Bumbu Lain” Panaskan minyak goreng agak banyak lalu goreng ayam sampai matang atau kering kecoklatan, angkat & tiriskan Kurangi minyak goreng sampai tinggal sedikit lalu tumis bumbu halus sampai harum Saat sudah tercium bau harumnya tambahkan garam dan kaldu ayam bubuk ke dalam tumisan, aduk rata & cek rasa Sekarang tambahkan daging ayam ke dalam tumisan lalu aduk rata sampai daging tertutupi bumbu, diamkan sampai bumbu agak susut Ayam Balado siap
[Mei 2020] 25 Lauk Pendamping Sayur Sop
- Get link
- X
- Other Apps
Hai, kamu yang cari ide IG @agustinartisandy *Diupdate 3 Mei 2020 Sekarang lagi cari kombinasi lauk untuk sayur sop ya? Yuk simak pembahasannya dibawah.. Daftar Isi Lauk Sayur Sop : (klik / sentuh link dibawah untuk melompat ke bagian..) A. Lauk Berbahan Telur B. Lauk Berbahan Sayuran C. Lauk Berbahan Daging Ayam D. Lauk Berbahan Ikan E. Lauk Berbahan Daging Sapi F. Lauk Berbahan Tahu & Tempe G. Daftar Masakan Lainnya [Mei 2020] 25 Lauk Pendamping Sayur Sop A. Lauk Berbahan Telur 1. Telur Dadar Padang IG @chun_efri Kalau kamu kurang puas dan kenyang makan sayur sop dengan lauk lain, Kamu harus coba makan sayur sop bareng sama telur dadar padang yang punya tekstur super tebal dan rasa yang gurih dan pedas.. Baca : Resep Telur Dadar Padang [Dengan Video] 2. Telur Balado IG @melinnehuang Kamu pasti tau kan gimana enaknya kalau kuah gurih sayur sop udah bercampur sama bumbu balado? Pakai telur lagi beuuh.. udah gak ada lawan pokoknya
Resep Perkedel Tahu [Dengan Video]
- Get link
- X
- Other Apps
Hai, kamu yang doyan masak Bahan Utama : 250 gr Tahu Putih 150 gr Tepung Terigu 1 btr Telur Bumbu Halus : 4 siung Bawang Putih 3 siung Bawang Merah ¼ sdt Pala Bubuk ½ sdt Lada Bubuk 1 sdt Garam 1 sdt Kaldu Ayam Bubuk Bahan Lain : 10 buah Cabe Rawit (iris hlus) 2 batang Kucai (iris hlus) Cara Masak : Panaskan dulu sedikit minyak goreng lalu tumis bawang merah & putih sampai kecoklatan/layu, angkat & tiriskan Siapkan ulekan/blender lalu haluskan bawang merah & putih bersama semua “Bumbu Halus” (tambahkan minyak goreng untuk blender), sisihkan Siapkan baskom lalu hancurkan tahu putih didalamnya lalu tambahkan bumbu halus, telur, tepung terigu, cabe rawit dan kucai, aduk rata semua bahan, jangan lupa cek rasa Panaskan minyak goreng lalu bulat kan satu persatu adonan dan goreng sampai warnanya kuning ke’emasan, angkat dan tiriskan Perkedel Tahu siap dihidangkan Cek juga berbagai resep tahu tempe lainnya dibawah ya Terimakasih su
Resep Teri Sambal Ijo [Dengan VIdeo]
- Get link
- X
- Other Apps
Hai, kamu yang suka pedes Bahan Utama : 100 gr Teri (rendam air panas) Bumbu Halus : 12 siung Bawang Merah 6 siung Bawang Putih 4 buah Tomat Hijau 100 gr Cabe Besar Hiau 200 gr Cabe Keriting Hijau 75 gr Cabe Rawit Hijau Bumbu Lain : 2 lbr Daun Jeruk 2 lbr Daun SaLam 2 lbr Daun Kunyit (opsional) 2 ruas Lengkuas (geprek) 1 btg Serai Garam secukupnya Penyedap Rasa secukupnya Cara Mengolah : Pertama siapkan panci lalu rebus semua bahan “Bumbu Halus” sampai empuk (20 menit) Siapkan ulekan atau blender lalu haluskan semua bahan bumbu halus (beri minyak goreng utk blender), sisihkan Panaskan minyak goreng, lalu goreng teri sambil diaduk-aduk sampai berubah warna ke’emasan, angkat & tiriskan Panaskan lagi sedikit minyak goreng lalu tumis bumbu halus bersama daun jeruk, daun salam, daun kunyit dan lengkuas, tumis sampai harum Masukan ke dalam tumisan ikan teri bersama dengan garam & penyedap rasa secukupnya, aduk rata & cek ras
Resep Babat Iso Gongso [Dengan Video]
- Get link
- X
- Other Apps
Hai, Bahan Utama : 250 gr Babat (Rebus Sampai Empuk) 250 gr Iso/Usus Sapi (Rebus Sampai Empuk) 100 ml Air Rebusan Babat & Iso Bumbu Halus : 6 siung Bawang Merah 1 siung Bawang Putih 10 buah Cabe Keriting Merah 1 cm Jahe 2 cm Lengkuas Minyak Goreng secukupnya Bumbu Lain : 1 lembar Daun Salam 2 sdm Kecap Manis ½ sdm Garam ½ sdm Merica Cara Mengolah : Pertama potong sesuai selera rebusan babat dan iso lalu sisihkan Siapkan ulekan atau blender lalu haluskan semua bahan “Bumbu Halus” , sisihkan Panaskan minyak goreng lalu goreng babat dan iso sampai kecoklatan angkat & tiriskan Kurangi minyak goreng sampai sedikit lalu tumis bumbu halus sampai harum Masukan daun salam, air kaldu, kecap, daging babat & iso, aduk terus supaya tidak gosong Jangan lupa tambahkan garam dan merica lalu aduk rata dan cek rasa Kalau sudah cukup tercampur rata dan rasanya sudah enak kamu bisa angkat Babat Iso Gongso siap dihidangkan eh cek jug